Lowongan Kerja PT Solo Murni

PT Solo Murni “KIKY” merupakan salah satu perusahaan manufactur di bidang peralatan tulis. Sejak awal didirikan pada tahun 1976, PT. Solo Murni “KIKY” telah go international. Ini diketahui dari konsumennya yang meliputi Pasifik Utara, Asia, Amerika, Eropa Barat dan Eropa Timur. Perusahaan ini memproduksi produk stationery yang digolongkan menjadi enam kelompok, yaitu: school supplies, office supplies, writing set, envelope, gift wrapping set, dan others. PT Solo Murni juga telah memiliki kantor cabang branch office yang hampir tersebar di seluruh indonesia. Produk-produk yang dihasilkan perusahaan tersebut memiliki bermacam- macam merk yaitu KIKY, OK, OKEY, OO, MERPATI. Dengan adanya banyak jenis produk maka diharapkan semua kalangan dapat menikmati kualitas produk yang ditawarkan dengan harga kompetitif.

PT Solo Murni telah memiliki reputasi baik dan luas sebagai salah satu manufaktur produk alat tulis terkemuka di Indonesia. Perusahaan kami memiliki pelanggan di seluruh dunia dan Cakupan Pasar Internasional meliputi: Australia, Austria, Belgia, Kanada, Denmark, Finlandia, Perancis, Jerman, Italia, Jepang, Myanmar, Islandia, Selandia Baru, Norwegia, Slovenia, Swedia, Spanyol, Singapura, Arab Saudi, Swiss, Afrika Selatan, Filipina, Belanda, Turki, AS, Angola, Rusia, Irlandia, Portugal, Hongaria, Kuwait, Yordania, Suriname, Madagaskar, Mesir, Uni Emirat Arab (UEA), Sudan, Oman, dan Yaman.

PT Solo Murni terus selalu berusaha memperluas jaringan distribusi internasional. Ada lebih dari 45 distributor / importir / grosir di seluruh dunia yang membawa PRODUK KIKY STATIONERY dan ini terus meningkat. Perusahaaan mendistribusikan produk alat tulis melalui jaringannya yang kuat di Indonesia. Pelanggan mereka meliputi department store besar, grosir dan juga lebih dari 500 gerai outlet di Indonesia. Untuk meningkatkan layanan kepada pelanggan perusahaan telah memperluas jaringan distribusi dengan petugas dan gudang di seluruh Indonesia. Lokasi kami saat ini berada di Jakarta, Bandung, Solo, Surabaya, Medan, Jambi, Pekanbaru, Padang, Palembang, Pontianak, Samarinda, Banjarmasin, Balikpapan, Manado, Ujung Pandang dan Batam.

Alamat Kantor Pusat perusahaan :
PT Solo Murni
Jl. A.Yani 378
Surakarta 57143
Jawa Tengah

PT Solo Murni melalui program rekrutmennya saat ini membuka lowongan kerja terbaru pada bulan September tahun 2020 untuk mencari calon – calon tenaga kerja yang siap diterjunkan ke setiap lini atau divisi kerja dalam perusahaan yang sedang membutuhkannya saat ini. Dengan diadakannya rekrutmen atau lowongan kerja ini perusahaan berusaha mencari individu yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan tentunya sesuai juga dengan minat dan harapan dari para pencari kerja karena dengan adanya hubungan yang baik antara tenaga kerja dan perusahaan akan tercipta suasana kondusif di lingkungan perusahaan. Adapun dibawah ini adalah jabatan yang tersedia pada peluang kerja kali ini yang dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.


Lowongan Kerja PT Solo Murni Terbaru 2024


Lowongan PT Solo Murni Posisi :

LEARNING AND DEVELOPMENT STAFF

Syarat Pencaker :

  • Pria
  • Berpengalaman diutamakan
  • Pendidikan minimal S1 Psikologi / Manajemen
  • IPK Min 3,00
  • Mampu mengoperasikan Ms Office
  • Disiplin dan Mempunyai komunikasi yang baik
  • Memiliki SIM A
  • Mempunyai kemampuan public speaking yang baik
  • Mempunyai keahlian dalam hal people development
  • Mempunyai keahlian dalam desain grafis dan administrasi
  • Bersedia untuk dinas luar kota

Pengiriman Lamaran :

Dengan mengetahui kriteria dan kebutuhan rekrutmen yang telah dijelaskan diatas dengan demikian para pencari kerja yang merasa memenuhi persyaratan meliputi pendidikan, umur, dll dan memang merasa berminat dengan lowongan kerja terbaru PT Solo Murni pada bulan September 2020 diatas, hendaknya secepatnya untuk melengkapi dan menyusun berkas lamaran kerja seperti surat lamaran kerja, CV atau daftar riwayat hidup, FC ijazah dan transkrip dan pelengkap lainnya seperti yang telah dijelaskan diatas, guna mendaftar dan mengikuti seleksi masuk penerimaan pegawai baru diperusahaan yang dimaksud, dikirim melalui prosedur yang ditetapkan oleh perusahaan yaitu secara ONLINE ke alamat :

https://cdc.uns.ac.id/


Pendaftaran paling lambat pada : Senin, 14 September 2020  EXPIRED