Lowongan Kerja Badan Riset dan Inovasi Nasional

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) adalah lembaga pemerintah nonkementerian yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden Indonesia melalui menteri yang membidangi urusan pemerintahan di bidang riset dan teknologi. Lembaga ini pertama kali dibentuk oleh Presiden Joko Widodo melalui Peraturan Presiden Nomor 74 Tahun 2019 yang melekat kepada Kementerian Riset dan Teknologi (Kemenristek) sehingga Menteri Riset dan Teknologi juga bertindak sebagai Kepala BRIN. Saat ini, BRIN memiliki Ketua Dewan Pengarah dari BPIP yaitu Megawati Soekarnoputri. Pada 28 April 2021, BRIN terpisah dari Kemenristek dan berdiri sendiri, berada di bawah presiden.

VISI

Badan Riset dan Inovasi Nasional yang andal, professional, inovatif dan berintegritas dalam pelayanan kepada Presiden dan Wakil Presiden untuk mewujudkan Visi dan Misi Presiden dan Wakil Presiden : Indonesia Maju yang Berdaulat, Mandiri, dan Berkepribadian berlandaskan Gotong Royong”

MISI

  • Peningkatan Kualitas Manusia Indonesia
  • Peningkatan Struktur Ekonomi yang Produktif, Mandiri, dan Berdaya Saing
  • Pembangunan yang Merata dan Berkeadilan
  • Mencapai Lingkungan Hidup yang Berkelanjutan
  • Kemajuan Budaya yang Mencerminkan Kepribadian Bangsa
  • Pengelolaan Pemerintahan yang Bersih, Efektif, dan Terpercaya

Alamat Instansi :
Badan Riset dan Inovasi Nasional Republik Indonesia
Gedung B.J. Habibie Lantai 15-24
Jl. M.H. Thamrin No. 8, Jakarta Pusat 10340

Badan Riset dan Inovasi Nasional dalam rangka untuk mencapai visi dan misi, dan untuk meningkatkan kinerja perusahaan, maka di tahun 2023 ini perusahaan mengadakan rekrutmen atau membuka lowongan kerja untuk mengisi posisi jabatan yang saat ini kosong. Perusahaan mencari kandidat atau calon pegawai yang siap untuk ditempatkan sesuai kompetensi, minat atau bakat dan tentunya sesuai dengan syarat yang dibutuhkan pada masing – masing posisi sehingga lowongan tersebut dapat terisi dengan personel atau sumber daya manusia yang kompeten, siap bekerja dan memiliki semangat dalam mengerjakan tugasnya. Adapun dibawah ini adalah jabatan yang tersedia pada loker kali ini yang dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.


Lowongan Kerja Badan Riset dan Inovasi Nasional Terbaru 2024


Lowongan Badan Riset dan Inovasi Nasional Posisi :

Petugas Lapangan Survei

  • Survei Riset Sektor Industri/Badan Usaha
  • Survei Inovasi Sektor Bisnis
  • Survei Pembentukan Indikator Deteksi Dini Stunting
  • Survei Data Dasar Indikator Iptek
  • Survei Data Dasar Kehidupan Beragama
  • Survei Good Corporate Governance Index
  • Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia

Gambaran Kerja :

  • Peserta Program Survei diwajibkan mengikuti pelatihan calon petugas lapangan yang spesifik untuk masing-masing survei
  • Peserta Program Survei yang terpilih menjadi calon petugas lapangan bertugas mengumpulkan data sesuai proses bisnis yang spesifik untuk masing-masing survei
  • Lokasi penugasan akan ditentukan panitia dengan memperhatikan domisili calon petugas lapangan
  • Peserta Program Survei diwajibkan berkoordinasi dan memberikan laporan kepada koordinator/pengawas sesuai dengan survei yang dilaksanakan

Syarat Pencaker:

  • Mahasiswa aktif semester 3 s.d. 7
  • Diwajibkan memiliki BPJS Kesehatan atau asuransi kesehatan lainnya dengan status aktif
  • Bertanggung jawab, sehat jasmani dan rohani
  • Sudah vaksin booster
  • Diutamakan menguasai dan mampu berkomunikasi menggunakan bahasa daerah setempat
  • Terbuka untuk semua program studi
  • Mempunyai komitmen dan bersedia melakukan kegiatan survei dengan BRIN selama periode kontrak
  • Memiliki gawai telepon genggam pintar (smartphone) untuk digunakan sebagai alat bantu survei

Pengiriman Lamaran :

Dengan mengetahui kriteria dan kebutuhan rekrutmen yang telah dijelaskan diatas dengan demikian para pencari kerja yang merasa memenuhi persyaratan meliputi pendidikan, umur, dll dan memang merasa berminat dengan lowongan kerja terbaru Badan Riset dan Inovasi Nasional pada bulan Januari 2023 diatas, hendaknya secepatnya untuk melengkapi dan menyusun berkas lamaran kerja seperti surat lamaran kerja, CV atau daftar riwayat hidup, FC ijazah dan transkrip dan pelengkap lainnya seperti Foto terbaru pelamar, guna mendaftar dan mengikuti seleksi masuk penerimaan pegawai baru diperusahaan yang dimaksud, dikirim melalui prosedur yang ditetapkan oleh perusahaan yaitu melalui pendaftaran ONLINE ke alamat :

DAFTAR

 


Pendaftaran paling lambat pada : Sabtu, 07 Januari 2023  EXPIRED