Dinas Kesehatan adalah suatu instansi pemerintah dalam unsur pelaksana otonomi daerah dalam bidang kesehatan dan dipimpin langsung oleh seorang Kepala Dinas dan berkedudukan di bawah naungan Walikota serta bertanggung jawab langsung pada Walikota melalui Sekretaris Daerah. Sekretariat atau sekretaris membawahi beberapa kepala Sub bagian yaitu, Kepala Sub Bagian Perencanaan, Kepala Sub Bagian Umum dan Pelayanan, Kepala Sub Bagian Keuangan. Tugas pokok Dinas Kesehatan adalah melaksanakan urusan pemerintah daerah sesuai dengan asas otonomi serta kewajiban pembantuan dalam bidang kesehatan di lingkup daerah atau kabupaten. Kemudian dalam hal ini dinas kesehatan kota Semarang merupakan Satuan Kerja Perangkat Daerah di kota Semarang yang memiliki tanggung jawab menjalankan kebijakan pemerintah Kota Semarang dalam bidang kesehatan.
Dinkes Kota Semarang memiliki tugas pokok dan fungsi ( Tupoksi ) sebagai berikut :
- Perumusan kebijaka teknis pelaksanaan dan pengendalian dibidang kesehatan.
- Pembinaan umum dibidang kesehatan meliputi pendekatan peningkatan (pomotif), pencegahan (preventif), pengobatan (kuratif), pemulihan (rehabilitatif) dan berdasarkan kebijaksanaan yang ditetapkan Gubernur Jawa Tengah.
- Pembinaan operasional, pengurusan tata usaha termasuk pemberian rekomendasi dan perijinan sesuai dengan kebijaksanaan yang ditetapkan oleh Walikota.
- Pembinaan pengendalian teknis dibidang upaya pelayanan kesehatan dasar dan upaya kesehatan rujukan berdasarkan kebijaksanaan teknis ayang ditetapkan oleh menteri kesehatan.
- Penetapan angka kredit bagi petugas kesehatan.
- Pelaksanaan tugas lain yang diberikan Walikota sesuai dengan bidang tugasnya.
Alamat kontak instansi :
Dinkes Kota Semarang
Jl. Pandanaran 79 Semarang
Jawa Tengah
Telp. : 024-8318070
Fax. : 024-8318771
email : dinkes@semarangkota.go.id
Dinkes Kota Semarang melalui program rekrutmennya saat ini membuka lowongan kerja terbaru pada tahun 2022 untuk mencari calon – calon tenaga kerja yang siap diterjunkan ke setiap lini atau divisi kerja dalam perusahaan yang sedang membutuhkannya saat ini. Dengan diadakannya rekrutmen atau lowongan kerja ini perusahaan berusaha mencari individu yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan tentunya sesuai juga dengan minat dan harapan dari para pencari kerja karena dengan adanya hubungan yang baik antara tenaga kerja dan perusahaan akan tercipta suasana kondusif di lingkungan perusahaan. Adapun dibawah ini adalah jabatan yang tersedia pada peluang kerja kali ini yang dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.
Lowongan Kerja Dinkes Kota Semarang Terbaru 2024
Lowongan Dinkes Kota Semarang Posisi :
Web Programmer
Syarat Pencaker :
- Pria/Wanita
- Usia maks 35 tahun
- Pendidikan min S1 Informatika/Sistem Informasi/ S1 lain yang terkait
- Memiliki pengalaman dalam pengembangan web aplikasi, minimal menguasai 1 framework PHP
- Familiar menggunakan Web Service dan API
- Paham penggunaan Github Versioning
Berkas Lamaran :
- Surat lamaran
- CV
- Fotokopi KTP
- Pas foto 3×4
- Melampirkan portofolio dan link Github
Pengiriman Lamaran :
Dengan mengetahui kriteria dan kebutuhan rekrutmen yang telah dijelaskan diatas dengan demikian para pencari kerja yang merasa memenuhi persyaratan meliputi pendidikan, umur, dll dan memang merasa berminat dengan lowongan kerja terbaru Dinkes Kota Semarang pada bulan Februari 2022 diatas, hendaknya secepatnya untuk melengkapi dan menyusun berkas lamaran kerja seperti surat lamaran kerja, CV atau daftar riwayat hidup, FC ijazah dan transkrip dan pelengkap lainnya seperti Foto terbaru pelamar, guna mendaftar dan mengikuti seleksi masuk penerimaan pegawai baru diperusahaan yang dimaksud, dikirim melalui prosedur yang ditetapkan oleh perusahaan yaitu dikirim melalui EMAIL ke alamat :
infokes.dkksemarang@gmail.com
Sumber Instagram @dkksemarang