Lowongan Kerja BUMN PT Perkebunan Nusantara III
- Mohon untuk selalu mengecek tgl EXPIRED lowongan ( lihat bag. bawah tata cara pendaftaran ) karena apabila lamaran melebihan tgl tersebut otomatis lamaran ditolak.
- Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
PTPN III memiliki 32 unit usaha kebun, sebagai berikut: Sei Mangkei, Aek Nabara Utara, Merbau Selatan, Gunung Pamela, Sei Meranti, Rantau Prapat, Labuhan Haji, Sei Baruhur, Sei Daun, Torgamba, Aek Torop, Ambalutu, Bandar Selamat, Membang Muda, Gunung Monako, Gunung para, Bangun, Bandar Betsy, Aek Nabara Selatan, Sisumut, Batang Toru, Hapesong, Pulau Mandi, Sei Dadap/Hessa, Huta Padang, Sungai Silau, Sungai Putih, Tanah raja, Sarang Ginting, Silau Dunia, Rambutan/Sei bamban, Bukit Tujuh.
Visi
Menjadi Perusahaan agribisnis kelas dunia dengan kinerja prima dan melaksanakan tata-kelola bisnis terbaik pada tahun 2008
Misi
- Mengembangkan industri hilir berbasis perkebunan secara berkesinambungan
- Menghasilkan produk berkualitas untuk pelanggan
- Memperlakukan karyawan sebagai aset strategis dan mengembangkannya secara optimal
- Berupaya menjadi perusahaan terpilih yag memberikan “imbal-hasil” terbaik bagi para Investor
- Menjadikan perusahaan yang paling menarik untuk bermitra bisnis
- Memotivasi karyawan untuk berpartisipasi aktif dalam pengembangan komunitas
- Melaksanakan seluruh aktifitas perusahaan yang berwawasan lingkungan
Alamat Kantor Pusat Perusahaan :
PT Perkebunan Nusantara III
Operasional : Jl. Sei Batanghari No. 2 Medan 20122 Indonesia
Telp. (+62-61) 8452244 / (+62-61) 8453100 / (+62-61) 8474400
PT Perkebunan Nusantara III (Persero) pada bulan Mei tahun 2023 ini sedang membuka lowongan kerja untuk beberapa posisi penting. Apabila anda memiliki passion dan keahlian yang sesuai, inilah kesempatan anda untuk bergabung dengan tim profesional. Perusahaan mencari individu yang energik, berdedikasi, dan berkomitmen untuk membantu perusahaan dalam mencapai visinya. Segera mendaftarkan diri anda dan tunjukkan bakat dan kemampuan anda. Dapatkan kesempatan untuk berkembang bersama perusahaan yang sedang berkembang dan memiliki prospek yang cerah. Jangan sampai ketinggalan kesempatan ini dan segera mendaftarkan diri anda. Bersiaplah untuk menjadi bagian dari tim yang berdedikasi dan berpengalaman. Adapun dibawah ini adalah jabatan yang tersedia pada peluang kerja kali ini yang dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.
Lowongan Kerja BUMN PT Perkebunan Nusantara III Terbaru 2024
Lowongan PT Perkebunan Nusantara III (Persero) Posisi :
Tenaga Penderes PKWT (Tidak tetap) PT. Perkebunan Nusantara III (Persero) Kebun Aek Nabara Utara
Syarat Pencaker :
- Pendidikan serendah – rendahnya SD/sederajat dan setinggi-tingginya SLTA/sederajat
- Umur sekurang-kurangnya 18 Tahun dan tidak melebihi 45 Tahun
- Berbadan sehat Jasmani dan Rohani, dibuktikan dengan Surat Keterangan Sehat dari dokter
- Bersedia di tempatkan di seluruh wilayah kerja Afdeling Kebun Aek Nabara Utara
- Jenis kelamin Laki-laki dan mampu bekerja dibawah tekanan.
- Memiliki skill sesuai kebutuhan.
- Tunduk dan Patuh terhadap ketentuan dan Peraturan yang berlaku di PTPN.
- Masa Kerja dilaksanakan selama 6 (enam) bulan dari bulan 01 Juni s.d 31 Desember 2023
Berkas Lamaran :
- Surat Pemohonan Kerja bermaterai ditujukan kepada :
Pimpinan Perusahaan PT. Perkebunan Nusantara-III (Persero) Kebun Aek Nabara Utara
“Kepada General Manager Cq Manager Kebun Aek Nabara Utara”
Berkas lamaran diberikan kepada Bagian Personalia & Umum Cq. APK - FotoCopy Ijazah terakhir (3 (tiga) lembar)
- FotoCopy KTP yang masih berlaku/resi asli (3 (tiga) lembar)
- FotoCopy Kartu Keluarga (3 (tiga) lembar)
- Daftar Riwayat Hidup (3 (tiga) lembar)
- Pas Foto Uk.3X4 (3 (tiga) lembar)
- Surat Keterangan Berbadan Sehat Dari Dokter
Tahapan Seleksi :
- Seleksi Administrasi : Tanggal 26 s.d 28 Mei 2023
- Seleksi Bidang Lapangan : Tanggal 29 Mei 2023
- Wawancara : Tanggal 30 Mei 2023
- Hasil seleksi akan diumumkan pada tanggal 31 Mei 2023
Baca Juga (Lowongan Aktif) :
Pengiriman Lamaran :
Sangat penting bagi setiap individu yang sedang mencari pekerjaan untuk terus berusaha dan memperbaharui diri. Salah satu caranya adalah dengan mendaftar lowongan kerja yang sesuai dengan keahlian dan minat. Tentunya apabila anda berminat dengan lowongan kerja terbaru PT Perkebunan Nusantara III (Persero) pada bulan Mei 2023 diatas jangan lupa untuk mempersiapkan dan menyediakan semua persyaratan yang dibutuhkan, seperti CV yang baik dan lengkap, surat lamaran, dan dokumen pendukung lainnya. Ini akan membantu Anda untuk memperkuat posisi dan membuat Anda terlihat lebih kompeten dan siap untuk bekerja. Jangan ragu untuk meminta bantuan atau saran dari teman atau profesional di bidangnya apabila anda kurang yakin. Ingatlah bahwa setiap kesempatan adalah peluang untuk menunjukkan kemampuan dan membuka jalan untuk masa depan yang lebih baik, apabila anda telah siap silahkan mengirimkan lamaran kerja dikirim melalui datang langsung ke alamat :
Bagian Personalia & Umum
PT. Perkebunan Nusantara-III (Persero) Kebun Aek Nabara Utara
Sumber informasi lowongan kerja diatas secara gratis kami peroleh dari sumber yang terpercaya sehingga kami persilahkan bagi anda yang merasa ingin untuk menyalin dan menyebarkan informasi ini, sebagai bentuk rasa terima kasih atas usaha kami ini alangkah baiknya untuk mencantumkan sumber alamat situs ini https://bursakerjadepnaker.com sebagai bagian dari artikel yang anda buat karena hal tersebut membantu kami untuk terus berkarya menyajikan update lowongan kerja terbaru untuk menjadikan situs ini rujukan nomer satu para pencari kerja di Indonesia dan membantu para jobseeker atau pencari kerja menemukan pekerjaan impian mereka.