Dibawah ini merupakan beberapa informasi yang telah kami himpun mengenai lowongan kerja Daerah Jawa Tengah terbaru pada bulan Januari tahun 2026 dari sumber informasi lowongan kerja terpercaya, semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi pembaca yang sedang mencari pekerjaan.

Lowongan Kerja PT Perta Daya Gas

pt perta daya gas
PT Perta Daya Gas merupakan perusahaan yang bergerak dalam sektor midstream gas Indonesia, yang melakukan kegiatan usaha di bidang LNG/CNG dan gas bumi meliputi liquefaction yaitu proses konversi gas bumi menjadi LNG, pengangkutan/transportasi LNG CNG di darat/laut, penyimpanan regasifikasi LNG, jasa penunjang kelistrikan, jasa penunjang pelaksanaan pertambangan minyak dan gas bumi baik di daratan maupun perairan laut dan usaha lain terkait dengan industri gas bumi. Perusahaan patungan antara PT Pertamina (Persero) dan PT PLN (Persero), masing-masing melalui anak perusahaannya, yaitu PT Pertamina Gas dan PT PLN Energi Primer Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tanggal 1 Juni 2012.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja PT PGAS Solution

pt pgas solution
PT PGAS Solution adalah anak perusahaan dari PT Perusahaan Gas Negara Tbk. yang menyediakan berbagai layanan di bidang Energi dan Infrastruktur.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja Bank Muamalat

bank muamalat
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk atau dikenal dengan nama Bank Muamalat didirikan pada 24 Rabius Tsani 1412 H atau 1 Nopember 1991, diprakarsai oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan Pemerintah Indonesia, dan memulai kegiatan operasinya pada 27 Syawwal 1412 H atau 1 Mei 1992. Dengan dukungan nyata dari eksponen Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia (ICMI) dan beberapa pengusaha Muslim, pendirian Bank Muamalat juga menerima dukungan masyarakat. Kemudian sSelanjutnya pada acara silaturahmi peringatan pendirian tersebut di Istana Bogor, diperoleh tambahan komitmen kepercayaan dari masyarakat Jawa Barat ke Bank Muamalat.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja Bank BRI

bank bri
Bank Rakyat Indonesia (BRI) merupakan bank terbesar milik pemerintah Indonesia. Sejak awal pembentukannya Bank Rakyat Indonesia (BRI) didirikan di Purwokerto, provinsi Jawa Tengah dengan nama Bank Bantuan dan Simpanan Milik Kaum Priyayi Purwokerto, sebagai suatu lembaga keuangan yang melayani orang-orang berkebangsaan Indonesia (pribumi). Lembaga tersebut berdiri tanggal 16 Desember 1895, yang kemudian dijadikan sebagai hari kelahiran Bank BRI. Sampai saat ini Bank Rakyat Indonesia (Persero) tetap konsisten memfokuskan pada pelayanan kepada masyarakat kecil, diantaranya berupa dengan memberikan fasilitas kredit kepada golongan pengusaha kecil.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja Palang Merah Indonesia

palang merah indonesia
Palang Merah Indonesia (PMI) adalah sebuah organisasi perhimpunan nasional di Indonesia yang bergerak dalam bidang sosial kemanusiaan. PMI selalu mempunyai tujuh prinsip dasar Gerakan Internasional Palang Merah dan Bulan sabit merah yaitu kemanusiaan, kesamaan, kesukarelaan, kemandirian, kesatuan, kenetralan, dan kesemestaan. Sampai saat ini PMI telah berada di 33 PMI Daerah (tingkat provinsi) dan sekitar 408 PMI Cabang (tingkat kota/kabupaten) di seluruh Indonesia. Palang Merah Indonesia tidak memihak golongan politik, ras, suku ataupun agama tertentu. Palang Merah Indonesia dalam pelaksanaannya juga tidak melakukan pembedaan tetapi mengutamakan korban yang paling membutuhkan pertolongan segera untuk keselamatan jiwanya.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk

pt charoen pokphand indonesia tbk
PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk adalah produsen pakan unggas terbesar Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1972 sebagai pabrik manufaktur pakan pertama dengan volume yang besar di Jakarta dengan unggas kualitas premium. PT Charoen Pokphand juga memproduksi makanan siap saji seperti Golden Fiesta, Fiesta, Champ, dan Okey. Pada masa sekarang ini, perusahaan berfokus pada kegiatan agro-bisnis yang mencakup seluruh spektrum unggas Bisnis, dari produksi produk pakan yang unggul, untuk peternakan unggas yang tumbuh cepat, tahan penyakit dan proses penciptaan produk unggas bermutu tinggi.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja LPPOM MUI

lppom mui
Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia atau yang disebut LPPOM MUI adalah lembaga yang bertugas kuat untuk meneliti, mengkaji, menganalisis dan memutuskan apakah produk-produk baik pangan dan turunannya, obat-obatan dan produk kosmetika apakah aman dikonsumsi baik dari sisi kesehatan dan dari sisi pengajaran agama Islam yakni halal atau boleh dan baik untuk dikonsumsi bagi umat Muslim khususnya di wilayah Indonesia, selain itu memberikan rekomendasi, merumuskan ketentuan dan bimbingan kepada layanan masyarakat.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja PT Charoen Pokphand Indonesia

pt charoen pokphand indonesia
PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk (“Perusahaan”) adalah produsen pakan unggas terbesar di Indonesia, anak ayam usia sehari (day-old chicks/DOC) dan ayam olahan. Perusahaan didirikan pada tahun 1972 sebagai pabrik pakan volume tinggi pertama di Jakarta yang memproduksi pakan unggas berkualitas premium. Saat ini, Perusahaan berfokus pada kegiatan agro-bisnis yang mencakup seluruh spektrum bisnis perunggasan, dari produksi produk pakan unggul, hingga pembiakan stok unggas yang tahan penyakit dan cepat berkembang hingga penciptaan olahan berkualitas tinggi produk unggas. Inti dari pertumbuhan kegiatan agrobisnis Perusahaan adalah komitmen untuk terlibat dalam semua aspek dari seluruh rantai produksi, dari formulasi pakan hingga stok unggas hingga produk unggas olahan bernilai tambah. Pendekatan ini telah terbukti sangat berhasil dalam memastikan keandalan pasokan untuk produksi kami sendiri dan persyaratan industri serta kualitas pakan unggas dan produk unggas yang konsisten di seluruh Indonesia Baca selengkapnya

Lowongan Kerja BUMN Terbaru PT Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero)

bumn terbaru pt kawasan industri wijayakusuma (persero)
PT. Kawasan Industri Wijayakusuma (Persero) yang biasa disingkat dengan PT. KIW (Persero) merupakan perusahaan berstatus Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang pengembangan dan pengelolaan kawasan industri. Kepemilikan saham PT. KIW (Persero) terbagi dalam 51.09% milik Kementerian BUMN; 40.19% milik Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dan 8.52% milik Pemerintah Kabupaten Cilacap.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja Gramedia

gramedia
Gramedia adalah toko buku terbesar dan terlengkap di Indonesia yang menyediakan aneka buku berkualitas, alat tulis hingga perlengkapan kantor lainnya. Sejak tahun 2009 Gramedia membangun toko online. Toko ini merupakan bagian dari Toko Gramedia Matraman. Toko Buku Gramedia sendiri tidak hanya menyediakan berbagai macam buku saja, tapi juga perlengkapan sekolah, alat tulis, alat olahraga, alat musik, dan lain sebagainya. Perusahaan Gramedia telah sukses bekerja sama dengan berbagai macam penerbit buku, baik di dalam negeri maupun dari luar negeri. Gramedia Asri Media adalah anak perusahaan Kompas Gramedia yang menyediakan jaringan toko buku dengan nama Toko Buku Gramedia di beberapa kota di Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tanggal 2 Februari 1970 dengan diawali dari satu toko buku kecil berukuran 25m² di daerah Jakarta Barat dan sampai tahun 2002 telah berkembang menjadi lebih dari 50 toko yang tersebar di seluruh Indonesia.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan dan Kawasan Permukiman (KemenPUPR)

balai pelaksana penyediaan perumahan dan kawasan permukiman (kemenpupr)
Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan dan Kawasan Permukiman (Balai P3KP) adalah unit pelaksana teknis di lingkungan Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman (KemenPUPR) yang bertugas melaksanakan pembangunan rumah susun, rumah khusus, rumah swadaya, serta prasarana, sarana, dan utilitas umum (PSU) di bidang perumahan dan kawasan permukiman. Selain itu, Balai P3KP juga bertanggung jawab atas koordinasi penyediaan lahan dan pengembangan hunian. Wilayah Kerja: Balai P3KP memiliki wilayah kerja yang biasanya mencakup beberapa provinsi atau kabupaten/kota, sesuai dengan penugasan dari Kementerian PUPR. Misalnya, ada Balai P3KP Jawa II, Balai P3KP Sumatera III, dan lain-lain.

Baca selengkapnya

Lowongan Kerja Direktorat Jenderal Kekayaan Negara Kementerian Keuangan RI

direktorat jenderal kekayaan negara kementerian keuangan ri
Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (Ditjen KN atau DJKN) adalah salah satu unit eselon satu di Kementerian Keuangan Republik Indonesia. Saat ini DJKN tengah melaksanakan transformasi kelembagaan sebagai bagian dari Transformasi Kelembagaan Kementerian Keuangan. Transformasi kelembagaan di DJKN ini dimaksudkan untuk meningkatkan dan mempertajam fungsi DJKN yang terkait dengan manajemen aset dan special mission pengelolaan kekayaan negara. DJKN mempunyai tugas yaitu merumuskan serta melaksanakan kebijakan dan standardisasi teknis di bidang kekayaan negara, piutang negara, dan lelang sesuai dengan kebijakan yang ditetapkan oleh Menteri Keuangan, dan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Baca selengkapnya


thumbnail_Informasi Lowongan Kerja Daerah Jawa Tengah Terbaru Januari Tahun 2026 DEPNAKER | Page 2 Title : Informasi Lowongan Kerja Daerah Jawa Tengah Terbaru Januari Tahun 2026 DEPNAKER | Page 2 Updated : Kamis, Januari 1, 2026 Posted by : Summary : Informasi Lowongan Kerja Daerah Jawa Tengah Terbaru Januari Tahun 2026 DEPNAKER Lulusan SMA SMK D3 S1 Semua Jurusan